Picture

PRESTASI TEKNIK SIPIL BIDANG PENALARAN-KEILMUAN

TAHUN 2004

Lomba beton Tingkat Nasional
tempat : Univ.Tarumanegara
Juara I Nasional

TAHUN 2005
1.Lomba beton tingkat nasional
  Tempat : Institut Sebelas November Surabaya
  sebagai peserta
2.Lomba beton tingkat Nasional
   Tempat : Univ.Tarumanegara
   Sebagai peserta
3.Mahasiswa Berprestasi Nasional
   Sebagai peserta

TAHUN 2006
1.lomba beton Tingkat Nasional
  Lomba beton tingkat Nasional
  tempat :ITS
  Juara II Nasional
2.Pelatihan PKM-penulisan dan penelitian Ilmiah
   UNTAG Semarang
   Sebagai peserta
3. Lomba Karya tulis Ilmiah
    Dinas P dan K prov.jawatengah
    Sebagai Nominator 10 besar

TAHUN 2007
1.PIMNAS XX Di Universitas Lampung sebagai peserta
2.Proposal PKM beretempat di Dikti disetujui dan didanai 2 proposal
3.Lomba Beton Mutu Tepat 25 Mpa di Indocement Tunggal Prakarsa Jateng juara II Tingkat Nasional
4.Lomba Mahasiswa berprestasi di UNTAG Semarang juara II tingkat Universitas.
5.Seminar Nasional Pengembalian Teknologi sistem pengendalian banjir berbasis penataan ruang di UNDIP Semarang sebagai peserta
6.Diskusi Ilmiah di UNTAG Semarang sebagai peserta

TAHUN 2008
1.Debat bahasa Inggris perguruan tinggi di UNY sebagai Nominasi 8 besar.
2.Pelatihan penyusunan proposal PKM di Surakarta sebagai peserta
3.Lomba Beton XIV di UNTAR sebagai peserta
4.Eartquake Resistance Bridge Competition di UPH Karawaci juara harapan III Nasional
5.LKTI Bidang IPA di UNTAG Semarang juara II tingkat Universitas
6.Lomba Mahasiswa Berprestasi di UNTAG Semarang juara II tingkat Universitas
7.Lomba Beton mutu tinggi di PT.Indocement Tunggal Prakarsa Jateng Nominasi 8 besar Nasional

TAHUN 2009
1.Pelatihan Penulisan karya ilmiah di bandungan sebagai peserta
2.Tryout Olimpiade Matematika dan IPA di Bandungan sebagai peserta
3.Seleksi nasional Olimpiade Matematika dan IPA di UGM sebagai peserta
4.Seminar Nasional Penanganan Tanah Lunak Menggunakan pondasi jaring laba-laba,Vertical Drain, Trujuk Bambu di UNDIP Semarang   sebagai peserta




PRESTASI TEKNIK SIPIL BIDANG BAKAT MINAT

TAHUN 2007
1.Lomba Futsal Piala Gubernur Juara I Nasional
2.Sarasehan Motivasi Intern mahasiswa Teknik Sipil
3.Latihan Ketrampilan Manajemen Mahasiswa di Bandungan sebagai peserta
Outbond UNTAG di Tuntang sebagai penyelenggara

TAHUN 2008
Lomba Futsal Piala Gubernur di Purwokerto juara II Nasional

TAHUN 2009
1.Futsal Liga Teknik sebagai Juara I Nasional
2.Lomba Futsal Popsimaptar juara II Nasional
3.Lomba Futsal Exibisi Marisweet Juara I Naional
4.Lomba Futsal Piala Raja Yogyakarta Juara I Nasional

PRESTASI BIDANG KESEJAHTERAAN MAHASISWA

TAHUN 2006
1.Beasiswa PPA dan BBM serta Djarum
2.Job Information Center

TAHUN 2007
1.Beasiswa PPA dan BBM
2.Pelatihan Entrepeneurship mengundang pakar

TAHUN 2008
1.Beasiswa PPA dan BBM serta Djarum
2.Pelatihan Entrepeneurship
3.Measiswa BKM
4.Kuliah Umum Kewirausahaan oleh Soetrisno Bachir di UNTAG Semarang

TAHUN 2009
1.Beasiswa PPA dan BBM
2.Pelatihan Entrepeneurship
3.Koperasi mahasiswa

PRESTASI DIBIDANG KEPEDULIAN SOSIAL

1.Donor Darah rutin
2.pelatihan Pendidikan pencegahan penyalahgunaan Narkoba di UNTAG Semarang sebagai peserta
3.Penyuluhan Narkoba di UNTAG Semarang sebagai peserta
4.Bakti kampus (membagikan bibit pohon tanjung) di Tugumuda sebagai peserta

PRESTASI DI BIDANG PEMBERDAYAAN ALUMNI

1.Reuni fakultas teknik di Hotel patrajasa di tahun 2005
2.Mubes Alumni di Hotel Metro tahun 2007
3.keterlibatan Alumni dalam rekruitment mahasiswa baru.
4.networking dengan alumni dalam hal lowongan pekerjaan.